RPMSuper.com – Menjelang akhir tahun 2022. Yamaha Indonesia memberikan penyegaran pada Yamaha Aerpx 155 Connected.

Buat sobat yang sudah penasaran apa saja Pilihan Warna Aerox 2023 Terbaru. Beserta daftar Harga Aerox 2023 Terbaru. Bisa simak artikel ini lebih lengkap ya.

Pilihan Varian Aerox 155 Terbaru

Varian Aerox 155 Terbaru

Pilihan Varian Aerox 155 Terbaru dibagi menjadi 2. Yang pertama adalah versi standar. Kemudian ada juga versi ABS.

Kedua varian ini memiliki beberapa perbedaan dari sisi fitur juga pilihan warna.

BACA JUGA:

Apa Saja Warna Aerox 2023 Terbaru?

Yamaha Aerox 155 terbaru mendapatkan banyak pilihan warna baru. Selain itu, desain grafis yang ditawarkan juga beragam.

Warna Aerox Terbaru juga ada sangat banyak. Sehingga bisa benar-benar sesuai dengan selera sobat.

Pilihan Warna Aerox 2023 ini mencapai 8 pilihan warna. Tepatnya 5 Warna Aerox Terbaru untuk versi standar. Kemudian 3 pilihan warna Aerox 155 ABS terbaru.

Berikut adalah Pilihan Warna Aerox 2023 Terbaru:

  • Aerox Cyan Silver – Standar
  • Aerox Metallic Red – Standar
  • Aerox Black Silver – Standar
  • Aerox Yellow Blue- Standar
  • Aerox Cyber City – Standar
  • Aerox Maxi Signature Black- ABS
  • Aerox Prestige Silver- ABS
  • Aerox GP – ABS
  • Aerox Cyber City
  • Aerox Metallic Red
  • Aerox Yellow Blue
  • Aerox Cyan Silver
  • Aerox Black Silver
  • Aerox GP ABS
  • Aerox Prestige Silver
  • Aerox Maxi Signature Black

Harga Aerox 2023 Terbaru

Dengan pilihan Warna Aerox 2023 yang baru. Lalu berapa daftar Harga Aeorx 2023 Terbaru ini?

Berikut adalah daftar Harga Aeorx 2023 Terbaru OTR Jakarta

  • Harga Aerox Cyan Silver – Rp27.075.000
  • Harga Aerox Metallic Red – Rp27.075.000
  • Harga Aerox Black Silver – Rp27.075.000
  • Harga Aerox Yellow Blue- Rp27.075.000
  • Harga Aerox Cyber City – Rp27.275.000
  • Harga Aerox Maxi Signature Black- Rp30.650.000
  • Harga Aerox Prestige Silver- Rp30.650.000
  • Harga Aerox GP – Rp31.110.000

BACA JUGA :

Pilihan warna dan grafis baru tersebut, telah disesuaikan dengan karakter pengendara. Terutama untuk rider yang berjiwa muda yang ingin tampil lebih impresif, energik. Serta berbeda dalam melakukan mobilitas sehar-hari mereka.

Antonius Widiantoro, Asst. General Manager Marketing – Public Relation, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. Mengungkapkan “Popularitas All New Aerox 155 Connected series yang terus meningkat di tengah masyarakat.”

“Hal ini mendorong Yamaha untuk kembali menghadirkan varian warna dan grafis baru yang lebih unik.”

“Tujuannya adalah guna menjawab perubahan tren gaya hidup saat ini. Pilihan warna dan striping baru tersebut sangatlah spesial.”

“Sebab dapat membuat tampilan motor menjadi semakin sporty dan stylish dalam menciptakan trend setter gaya berkendara baru bagi konsumen berjiwa muda,” ungkap Antonius Widiantoro.

Baca juga sob :

Bagikan:

Silahkan Masukan Komentar