Daftar Isi: [Sembunyikan] [Tampilkan]

RPMSUPER.COM – Sekarang, telah banyak Suzuki GSX series yang  sudah mengalami modifikasi oleh para ownernya. Kali ini akan kita bahas Substitusi Kabel Kopling Suzuki GSX 150. Kabel kopling gsx r150 sama dengan motor apa?

Ada beberapa orang yang telah menggunakan per koling racing di GSX-nya. Biasanya, per kopling racing memiliki tingkat kekerasan yang tinggi dibandingkan dengan per kopling standar.

Nah, karena itu salah satu modifikator itu apes karena kabel koplingnya putus akibat menggunakan per kopling racing.

Saat putus, pasti kita akan mencari substitusi koplingnya. Nah, pada kesempatan kali ini akan membagi Substitusi Kabel Kopling Suzuki GSX 150.

Semoga dapat berguna buat sobat yang apes kabel koplingnya putus karena memodifikasi menggunakan per kopling racing. Atau disebabkan karena hal yang lain.

BACA JUGA :

Substitusi Kabel Kopling Suzuki GSX 150

Substitusi Kabel Kopling Suzuki GSX 150 bisa menggunakan kabel kopling milik Honda Verza 150. Kabel kopling miliki Honda Verza lebih panjang 10 cm.

harga kabel kopling honda verza
pict : motogokil.com

Apa manfaatnya ? Menggunakan kabel kopling yang lebih panjang dapat membuat tarikan kopling lebih ringan.

Jika dibandingkan dengan kabel kopling yang lebih pendek. Selain itu, kabel kopling Honda Verza juga mudah sekali ditemukan.

Ini juga bisa menjadi substitusi bila sobat tidak meneumakn kabel kopling orinya.

Bagaiamana untuk pemasangannya ? Ternyata tidak bisa langsung plug and play bro ! Butuh sedikit perubahan karena terdapat perbedaan bentuk kabel koplingnya.

Pada selongsong besi kabel kopling Honda Verza memiliki bentuk yang lebih landai dibandingkan dengan kabel kopling Suzuki GSX. Jadi harus merubah jalur kabel koplingnya.

Cara untuk mengubah jalurnya. Pertama, kabel kopling dipindah jalurnya dengan melewatkannya melalui sebelah kanan di bawah segitiga atas.

Kemudian, tarik kabel kopling Honda Verzanya secara lurus di bagian belakang radiator. Terakhir, Tarik ke arah bawah menuju holder bawanya bro.

Untuk pemasangannya silahkan tambah dua buah ring plat yang tipis di holder pemegang bawah kabel kopling. Hal ini bertujuan untuk menahan selongsong besi yang ada dibagian bawah dan memiliki ulir. Kemudian, tinggal pasangkan ke kait ujung bawah kabel kopling ke tuas yang tersedia.

Baca juga :

Harga Kabel Kopling Verza

Lalu berapa Harga Kabel Kopling Verza? Di shopee kabel kopling Verza original ada diangka Rp 40 ribuan saja. Sudah saya siapkan link pembelian produk originalnya. Menggunakan produk original akan lebih awet dan kualitas terjamin.

Dari sisi harga, berbeda sedikit. Harga kabel kopling gsx r150 ada adalah Rp 54.000. Lebih mahal dibandingkan dengan kabel kopling Honda Verza.

 


Last.. Langkah terakhir adalah setel jarak bebasnya sesuai dengan selera dan kebutuhan sobat semua . Menurutnya sumber, walaupun sudah menggunakan per kopling aftermartket yang racing.

Tuas kopling masih terasa ringan. Sekain artikel kali ini, semoga dapat berguna dan bermanfaat – RPMSUPER.COM – Substitusi Kabel Kopling Suzuki GSX 150 –

Referensi : motoplus

Artikel Terbaru :

Bagikan:

Silahkan Masukan Komentar